Klasifikasi Virus (Sistem ICTV & Baltimore)

klasifikasi-virus-sistem-ictv-dan-baltimore

Klasifikasi virus bertujuan untuk mempermudah kita dalam mengenali, membandingkan, dan mempelajari virus. Klasifikasinya disusun berdasarkan persamaan dan perbedaan struktur tubuh serta tipe asam nukleat virus. Berbeda dengan klasifikasi makhluk hidup yang mengikuti sistem Linnaeus, klasifikasi virus mengikuti sistem yang dikembangkan oleh ICTV* dan Baltimore.

Klasifikasi Virus Sistem ICTV

Mengikuti sistem ICTV, virus terbagi dalam lima tingkat takson, yaitu ordo, famili, subfamili, genus, dan spesies. Berikut adalah aturannya.

  1. Nama ordo virus berakhir dengan –virales.
  2. Nama famili berakhir dengan –viridae.
  3. Nama subfamili diakhiri dengan – virinae, dan
  4. Nama genus berakhir dengan –virus.
  5. Nama spesies virus menggunakan bahasa inggris dan ada kata –virus pada akhirnya.

Sampai tahun 2008, ICTV telah mengidentifikasi 5 ordo (Caudovirales, Herpesvirales, Mononegavirales, Nidovirales, dan Picornavirales), 82 famili, 11 subfamili, 307 genus, dan 2.083 spesies.

Klasifikasi virus - pengelompokan virus
Klasifikasi Virus mengikuti sistem ICTV

Klasifikasi Virus Sistem Baltimore

Sistem klasifikasi ICTV digunakan bersamaan dengan sistem klasifikasi Baltimore. Sesuai namanya, sistem Klasifikasi Baltimore adalah buatan seorang ilmuwan bernama David Baltimore. Ia mengklasifikasikan virus berdasarkan mekanisme produksi mRNA virus tersebut. Klasifikasi Baltimore membagi virus ke dalam tujuh kelompok, yaitu:

  • Kelompok I : virus dsDNA adalah virus DNA rantai ganda (contoh: Adenovirus, Herpesvirus, dan Poxvirus).
  • Kelompok II: virus ssDNA adalah virus DNA rantai tunggal (contoh: Parvovirus).
    Kelompok II: virus dsRNA adalah virus RNA rantai ganda (contoh: Reovirus).
  • Kelompok IV: virus (+)ssRNA adalah virus sense RNA rantai tunggal (contoh: Picornavirus dan Togavirus).
  • Kelompok V: virus (-)ssRNA adalah virus antisense RNA rantai tunggal (contoh: Orthomyxovirus dan Rhabdovirus).
  • Kelompok VI: virus ssRNA-RT adalah virus RNA rantai tunggal dan melibatkan penggunaan enzim reverse transcriptase (contoh: Retrovirus).
  • Kelompok VII: virus dsDNA-RT adalah virus DNA rantai ganda dan melibatkan enzim reverse transcriptase (contoh: Hepadnavirus).

Perbedaan Penggunaan

Pengelompokan virus dapat berbeda walaupun ia satu spesies. Sebagai contoh, Varicella Zoster Virus (VZV) penyebab penyakit cacar air, dalam sistem klasifikasi ICTV termasuk ke dalam ordo Herpesvirales, famili Herpesviridae, subfamili Alphaherpervirinae, genus Varicellovirus. Dalam sistem Baltimore, VZV termasuk ke dalam virus kelompok I karena merupakan virus DNA rantai ganda dan tidak menggunakan enzim reverse transcriptase.

Klasifikasi virus juga dapat dikelompokkan berdasarkan jenis inang yang diinfeksinya, yaitu virus bakteri atau bakteriofage (virus yang menginfeksi bakteri); virus mikroorganisme eukariotik (virus yang mengmfeksi protozoa dan jamur); virus tumbuhan (virus yang menginfeksi tumbuhan contohnya virus mosaik tembakau virus dan tungro): viru manusia dan hewan (virus yang menginfeksi manusia dan hewan, contohnya polio virus, rabies virus, dan HIV).

*International Comitte on Taxonomy of Viruses (Komite Internasional untuk Taksonomi Virus)

55 comments
  1. 3. Berdasarkan kandungan asam nukleatnya, virus diklasifikasikan menjadi 2, yaitu Ribovirus dan Deoksiribovirus.
    1) Ribovirus (virus RNA), yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA. Contoh Ribovirus yaitu:
    a) Picornavirus (penyebab polio),
    b) Orthomyxovirus ( penyebab influenza)
    2) Deoksiribovirua (virus DNA), yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA. Contoh Deoksiribovirus yaitu:
    a) Herpesvirus (penyebab herpes),
    b) Adenovirus (penyebab pneumonia)

  2. 3. Berdasarkan asam nukleatnya, virus dikelompokkan menjadi dua, yaitu sebagai berikut.

    -Virus DNA: yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA,
    contohnya:Papovavirus dan adenovirus
    -Virus RNA: yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA
    contohnya: TMV dan arenavirus

  3. 3. Berdasarkan asam nukleatnya, virus dikelompokkan menjadi dua, yaitu sebagai berikut.
    -Virus DNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA, contoh Varicella.
    -Virus RNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA, contoh paramixovirus.

  4. Virus diklasifikasikan menjadi dua, yaitu ribovirus dan deoksiribovirus
    1) ribovirus [virus RNA], yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA. Contoh ribovirus yaitu virus picornavirus (penyebab polio), orthomyxovirus (penyebab influenza), tmv (penyebab Mosaik pada daun tembakau) , paramyxovirus (penyebab campak), rhabdovirus (penyebab rabies) dan arena virus( penyebab meningitis).
    2) deoksiribovirus (virus DNA), yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA. contoh deoksiribosa virus yaitu Herpesvirus virus (penyebab herpes), bakteriofag (virus yang menyerang bakteri), papovavirus (penyebab kutil), adenovirus (penyebab Pneumonia) dan Toksi virus penyebab cacar.

  5. 3. •Virus RNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA, dua contoh Picornavirus(penyebab polio), Arenavirus(penyebab meningitis)
    •Virus DNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA, dua contoh Bakteriofag(virus yang menyerang bakteri), Adenovirus(penyebab pneumonia)

  6. 1. Virus DNA
    a.) Hepadnaviridae, contohnya Orthohepadnavirus
    b.) Myoviridae, contohnya fag T4
    c.) Cirvoviridae, contohnya Chicken anemia virus

    2. Virus RNA
    a.) Coronaviridae, contohnya Coronavirus
    b.) Arenaviridae, contohnya Arenavirus
    c.) Togaviridae, contohnya Rubivirus

  7. 3.Berdasarkan kandungan asam,mukleatnya virus di klasifikasikan menjadi dua.sebutkan dan berilah dua contoh virusnya!
    Jawab:
    a. Ribovirus, yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA
    Contoh virus yang termasuk kelompok ribovirus adalah
    1. virus toga (penyebab demam kuning dan ensefalitis)
    2. virus arena (penyebab meningitis)
    3. virus picorna (penyebab polio)
    b. Deoksiribovirus, yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA
    Contoh virus jenis deoksiribovirus adalah
    1. virus herpes (penyebab herpes)
    2. virus pox (penyebab kanker seperti leukemia dan limfoma, ada pula yang menyebabkan AIDS)
    3. virus mozaik (penyebab bercak-bercak pada daun tembakau)

  8. Berdasarkan asam nukleatnya, virus dikelompokkan menjadi dua, yaitu sebagai berikut.

    Virus DNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA, contoh Parvovirus.Virus RNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA, contoh Picornavirus

  9. 3. Kandungan asal nukleat, virus di klasifikasikan menjadi dua :

    A. Ribovirus (Virus RNA), yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA. Contoh Ribovirus yaitu Picornavirus (penyebab polio), Orthomyxovirus (penyebab influenza).

    B. Deoksiribovirus (Virus DNA), yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA. Contoh Deoksiribovirus yaitu Herpesvirus (penyebab herpes), bakteriofag (virus yang menyerang bakteri).

  10. 3.virua diklasifikasikan menjadi dua yaitu sbb:
    1.Deokrisibovius yaitu virus yg asam nukleatnya berupa DNA,contohnya :
    a.virus herpes(penyebab herpes)
    b.vurus pox (penyebab kanker,seperti leukimia,dan limfoma,ada juga yg menyebabakan AIDS)
    2.Ribovirus yaitu virus yg asam nukleatnya berupa RNA.Contohnya :
    a.virus toga (penyebab demam kuning dan ensefalitis)
    b.virus arena(penyebab meningitis)

  11. 3.berdasarkan kandungan asam nukleatnya,virus diklasifikasikan menjadi dua yaitu:
    A. Ribovirus, yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA
    Contoh virus yang termasuk kelompok ribovirus adalah picornavirus,orthomyxovirus,tmv,paramyxovirus,rhabdovirus,dan arenavirus.
    B.Deoksiribovirus, yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA
    Contoh virus jenis deoksiribovirus adalah herpesvirus,bakteriofag,papovavirus,adenovirus,dan poxyvirus.

  12. 3.Virus DNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA, contoh Parvovirus.

    Virus RNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA, contoh Picornavirus.

  13. A. Ribovirus. Yaitu virus yang asam nikleatnya berupa RNA
    Contoh virus yang termasuk kelompok ribovirus adalah:
    1.virus toga ( penyebab demam kuning dan ensefalitis)
    2.virus arena (penyebab meningitis)
    3.virus picorna (penyebab polio)
    4.virus orthomyxo (penyebab influenza)
    5.virus paramyxo (penyebab pes pada ternak)
    6.virus rhabdo (penyebab rabies)
    7.virus hepatitis (penyebab hepatitis pada manusia)
    8.retrovirus (dapat menyebabkan AIDS)

    B. Deoksiribovirus, yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA
    Contoh virus jenis deoksiribovirus adalah:
    1. Virus herpes (penyabab herpes)
    2. Virus pox (penyebab kanker seprti leukimia dan limfoma, ada pula yang menyebabkan AIDS)
    3. Virus mozaik (penyebab bercak bercak pada daun tembakau)
    4. Virus papova (penyebab kutil pada manusia/papiloma

  14. Nama: Fauziah Jihan Lathifah
    Kelas: x mipa 6

    3. – Virus DNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA, contoh Parvovirus.
    – Virus RNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA, contoh Picornavirus.

  15. 3.Virus diklarifikasikan mnjdi dua yaitu,Ribovirus dan Deoksiribovirus:
    a.Ribovirus(Virus RNA),yaitu virus yg asam nukleatny berupa RNA.Contoh Ribovirus yaitu Picornavirus(penyebab polio),Orthomyxovirus(penyebab influenza),TMV(penyebab mosaik pd daun tembakau),Paramyxovirus(penyebab campak),Rhabdovirus(penyebab rabies),dan Arenavirus(penyebab meningitis).
    b.Deoksiribovirus(Virus DNA),yaitu virus yg asam nukleatnya berupa DNA.Contoh Deoksiribovirus yaitu Herpesvirus(penyebab herves),bakteriofag(virus yg menyerang bakteri),Papovavirus(penyebab kutil),Adenovirus(penyebab pneumonia),dan Poxyvirus(penyebab cacar).

  16. Nama : JOFANDRY HALIKE
    Kelas : X MIPA

    3. Berdasarkan kandungan asam nukleat nya, virus dibedakan menjadi dua yaitu Ribovirus dan Deoksiribovirus.
    a. Ribovirus (Virus RNA), yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA. Contoh Ribovirus adalah, Picornavirus (penyebab polio), dan Paramyxovirus (penyebab campak), serta Arenavirus (penyebab meningitis).
    b. Deoksiribovirus dinamakan juga virus DNA. Hal ini karena Deoksiribovirus merupakan virus yang asam nukleatnya berupa DNA. Sebagai contoh, Herpesvirus (penyebab herpes) dan Adenovirus (penyebab pneumonia), serta Poxyvirus (penyebab cacar).

  17. 3.
    A. Ribovirus (Virus RNA), yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA. Contoh Ribovirus yaitu Picornavirus (penyebab polio) dan Rhabdovirus (penyebab rabies).
    B. Deoksiribovirus (Virus DNA), yaitu virus asam yang nukleatnya berupa DNA. Contoh Deoksiribovirus yaitu Herpesvirus (penyebab herpes) dan Poxyvirus (penyebab cacar).

  18. 3. Berdasarkan kandungan asam nukleatnya, virus diklasifikasikan menjadi 2, yaitu Ribovirus dan Deoksiribovirus.
    1). Ribovirus (virus RNA), yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA. Contoh yang termasuk dalam Ribovirus yaitu, Picornavirus (penyebab polio), Orthomyxovirus ( penyebab influenza)
    2). Deoksiribovirus (virus DNA), yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA. Contoh yang termasuk dalam Deoksiribovirus yaitu Herpesvirus (penyebab herpes), Adenovirus (penyebab pneumonia)

  19. Nama:Michael Galuanta
    Kelas:X MIPA 6

    Jawaban Nomor 3:
    3. Berikut penjelasan dan contoh tentang Virus Ribovirus dan Deoksiribovirus:
    A. Ribovirus
    yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA.
    Contoh virus yang termasuk kelompok ribovirus adalah:
    1. virus toga (penyebab demam kuning dan ensefalitis);
    2. virus arena (penyebab meningitis);
    3. virus picorna (penyebab polio);
    4. virus orthomyxo (penyebab influenza);
    5. virus paramyxo (penyebab pes pada ternak);
    6. virus rhabdo (penyebab rabies);
    7. virus hepatitis (penyebab hepatitis pada manusia);
    8. retrovirus (dapat menyebabkan AIDS).

    B. Deoksiribovirus
    yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA.
    Contoh virus jenis deoksiribovirus adalah:
    1. virus herpes (penyebab herpes);
    2. virus pox (penyebab kanker seperti leukemia dan limfoma, ada pula yang menyebabkan AIDS);
    3. virus mozaik (penyebab bercak-bercak pada daun tembakau);
    4. virus papova (penyebab kutil pada manusia/papiloma).

  20. Nama : JOFANDRY HALIKE
    Kelas : X MIPA

    3. Berdasarkan kandungan asam nukleat nya, virus dibedakan menjadi dua yaitu Ribovirus dan Deoksiribovirus.
    a. Ribovirus (Virus RNA), yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA. Contoh Ribovirus adalah, Picornavirus (penyebab polio), dan Paramyxovirus (penyebab campak), serta Rhabdovirus (penyebab rabies).
    b. Deoksiribovirus dinamakan juga virus DNA. Hal ini karena Deoksiribovirus merupakan virus yang asam nukleatnya berupa DNA. Contoh Deoksiribovirus adalah, Herpesvirus (penyebab herpes) dan Adenovirus (penyebab pneumonia), serta Papovavirus (penyebab kutil).

  21. Nama: Zefanya Trianda Patricia
    Kelas: X MIPA 6.

    3. Berdasarkan kandungan asam nukleatnya, virus diklasifikasikan menjadi dua , yaitu Ribovirus dan Deoksiribovirus
    1). Ribovirus (virus RNA), yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA. contoh Ribovirus yaitu Picornavirus (penyebab polio), Orthomyxovirus (penyebab influenza), TMV(penyebab mosaik pada daun tembakau), Paramyxovirus(penyebab campak), Rhabdovirus(penyebab rabies), dan Arenavirus(penyebab meningitis)
    2).Deoksiribovirus ( VIRUS DNA), yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA. Contoh Deoksiribovirus yaitu Herpesvirus(penyebab herpes), bakteriofag(virus yang menyebabkan bakteri), Papovavirus(penyebab kutil), Adenovirus(penyebab pneumonia) dan Poxyvirus(penyebab cacar).

  22. Nama: Zulfiah Lalu
    Kelas : X mipa 5

    3. •Virus DNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA, contoh Parvovirus.
    •Virus RNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA, contoh Picornavirus.

  23. Nama : Anggun Julianda Lagumbang
    Kelas : X Mipa 5

    3. Berdasarkan asam nukleatnya, virus dikelompokkan menjadi dua, yaitu sebagai berikut.

    Virus DNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA, contoh Parvovirus.
    Virus RNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA, contoh Picornavirus.

  24. Nama : febe priskila asaria
    Kelas : X MIPA 5

    3. Berdasarkan kandungan asam nukleatnya, virus diklasifikasikan menjadi 2, yaitu Ribovirus dan Deoksiribovirus.
    1) Ribovirus (virus RNA), yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA. Contoh Ribovirus yaitu:
    a) Picornavirus (penyebab polio),
    b) Orthomyxovirus ( penyebab influenza)
    2) Deoksiribovirua (virus DNA), yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA. Contoh Deoksiribovirus yaitu:
    a) Herpesvirus (penyebab herpes),
    b) Adenovirus (penyebab pneumonia)

  25. No.3
    Jawaban
    Berdasarkan kamdungan asam nukleatnya,virus di klasifikasikan menjadi dua,yaitu Ribovirus dan Deoksiribovirus.
    1)Ribovirus(Virus RNA),yaitu virus yang asam nukelatnya berupa RNA.
    -Contohnya,Picornavirus(penyebab Polio),Orthomyxovirus(penyebab Infulenza),TMV(Penyebab mosaik pada daun tembakau),Paramyxovirus(Penyebab Campak),Rhabdovirus (penyebab Rabies),dan Arenavirus(Penyebab meningitis).
    2)Deoksiribovirus(Virus DNA),yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA.
    -Contohnya,Herpesvirus(penyebab Herpes),Bakteriofag(Virus yang menyerang bakteri),Papovavirus(Penyebab kutil),Adenovirus(penyebab Pneomonia),dan Poxyvirus(penyebab cacar).

  26. Nama: Jolian Martin Liemantika
    Kelas: X MIPA 5
    Jawaban no 3
    3. Virus DNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA contoh parvovirus
    Virus RNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA contoh picornavirus.

  27. Nama: Jolian Martin Liemantika
    Kelas: X MIPA 5
    Jawaban no 3
    3. Virus DNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA contoh parvovirus
    Virus RNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA contoh picornavirus.

  28. Nama:Joseph Rinaldi Sambeta
    Kelas: X mipa 5
    3.Virus DNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA, contoh Parvovirus.
    Virus RNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA, contoh Picornavirus.

  29. Nama: Nur Radipa Abatin
    Kelas: X MIPA 5

    3.Berdasarkan asam nukleatnya, virus diklasifikasikan menjadi dua, yaitu:
    1.Virus DNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA, contoh Parvovirus.
    2.Virus RNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA, contoh Picornavirus.

  30. Nama: Jolian Martin Liemantika
    Kelas: X MIPA 5
    Jawaban no 3
    3. Virus DNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA contoh parvovirus
    Virus RNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA contoh picornavirus.

  31. Filliana G. Panegoro
    X MIPA 5

    3. -Virus DNA atau Deoksiribovirus yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA. Contohnya Parvovirus, Virus Pox, Virus Herpes dan lainnya.
    -Virus RNA atau Ribovirus yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RN. Contohnya Picornavirus, Virus arena, Virus Picorna dan lainnya

  32. Berdasarkan kandungan asam nukleatnya, virus diklasifikasikan menjadi dua, yaitu Ribovirus dan Deoksiribovirus.
    1). Ribovirus (Virus RNA), yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA.
    Contoh Ribovirus yaitu :
    • Picornavirus (penyebab polio)
    • Paramyxovirus (penyebab campak)
    2). Deoksiribovirus (Virus DNA), yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA.
    Contoh Deoksiribovirus yaitu :
    • Adenovirus (penyebab pneumonia)
    • Poxyvirus (penyebab cacar)

  33. Nama: Janet Abigail Nathania Bane
    Kelas: X Mipa 5

    3. -Ribovirus (Virus RNA), yaitu virus yang asam nukleat nya berupa RNA. Contoh Ribovirus yaitu: Orthomyxovirus (penyebab influenza), Rhabdovirus (penyebab rabies).

    -Deoksiribovirus (Virus DNA), yaitu virus yang asam nukleat nya berupa DNA. Contoh Deoksiribovirus yaitu: Adenovirus (Penyebab pneumonia) dan Poxyvirus (Penyebab cacar)

  34. Nama : Reva Nesya Hamatia
    Kelas : x mipa 5
    3. Berdasarkan kandungan asam nukleatnya, virus diklasifikasilan menjadi dua yaitu Ribovirus dan Deoksiribovirus
    1. Ribovirus ( RNA) yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA
    Contoh virus:
    a. Reovirus
    b. Picornavirus (penyebab polio)
    c. Togavirus (penyebab demam kuning dan ensefalitis)
    d. Orthomyxovirus (penyebab influenza)
    e. Rhabdovirus (penyebab rabies)
    f. Retrovirus ( dapat menyebabkan AIDS)
    g. Arenavirus (penyebab meningitis)
    h. Paramyxovirus (penyebab pes pada ternak)
    i. Hepatitisvirus (penyebab hepatitis pada manusia)

    2. Deoksiribovirus (DNA) yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA.
    – Contoh virus:
    a. Herpesvirus (penyebab herpes)
    b. Poxvirus (penyebab kanker seperti leukimia dan limfoma ada pula yg menyebabkan AIDS).
    c. Adenovirus
    d. Parvovirus
    e. Mozaik (penyebab bercak-bercak pd daun tembakau
    f. Papovavirus (penyebab kutil pd manusia/papiloma

  35. Nama : Fransisca Aprilia Tarabu
    Kelas : X mipa 5

    3. Berdasarkan kandungan asam nukleatnya, virus duklasifikasikan menjadi dua, yaitu :
    1) Ribovirus (Virus RNA), yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA. Contoh Ribovirus yaitu Picornavirus (penyebab polio) dan Orthomyxovirus (penyebab influenza).
    2) Deoksiribovirus (Virus DNA), yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA. Contoh Deoksiribovirus yaitu Herpesvirus (penyebab herpes) dan bakteriofag (virus yang menyerang bakteri).

  36. Nama=Nabila Saputri Ahajab
    Kelas=X Mipa 5

    3.Berdasarkan asam nukleatnya, virus diklasifikasikan menjadi dua, yaitu:
    1.Virus DNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA, contoh Parvovirus.
    2.Virus RNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA, contoh Picornavirus.

  37. Nama: Natasya langkumo
    Kelas : X MIPA 6

    3. Berdasarkan asam nukleatnya, virus dikelompokkan menjadi dua, yaitu sebagai berikut.

    – Virus DNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA, contoh Parvovirus.
    -Virus RNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA, contoh Picornavirus.

  38. Nama : Sabdo nurulloh
    Kelas : X MIPA 6
    Tugas : biologi
    Hari/tanggal : Rabu / 11 November 2020
    _________________________________________
    3.) Berdasarkan kandungan asam nukleatnya, virus diklasifikasikan menjadi dua :

    1.Ribovirus(virus RNA), yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA.

    Contoh : togavirus(penyebab demam kuning dan ensefalitis),
    arenavirus (penyebab meningitis), picornavirus(penyebab polio), orthomyxovirus (penyebab influenza),
    paramyxovirus (penyebab pes padaternak),
    rhabdovirus (penyebab rabies),
    hepatitisvirus (penyebab hepatitis pada manusia)
    retrovirus (dapat menyebabkan AIDS).

    2. Deoksiribovirus(virus DNA), yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA.

    Contoh : virusherpes (penyebab herpes),
    poxvirus (penyebab kanker seperti leukemia dan limfoma, ada pula yang menyebabkan AIDS)
    mozaikvirus (penyebab bercak-bercak pada daun tembakau),
    papovavirus (penyebab kutil pada manusia atau papiloma).

  39. Nama : Afriza Maharani L.
    Kelas : X MIPA 5

    3. Berdasarkan jenis asam nukleat yang dimilikinya, virus dibagi menjadi dua kelompok yaitu :
    1. Virus yang mengandung RNA (ribovirus) contohnya picornavirus dan retrovirus.
    2. Virus yang mengandung DNA (deoksiribovirus) contohnya herpesvirus dan adenovirus.

  40. Virus tidak dapat digolongkan sebagai sel organisme tidak memiliki susunan sel, seperti tidak memiliki membran sel, badan golgi, lisosom, sitoplasma, mitokondria dan lainnya. Virus hanya terdiri dari materi genetik (DNA atau RNA) yang terbalut pembungkus kapsid dari protein.

    Virus juga hanya dapat berkembang pada organisme hidup tertentu

  41. 3.)
    -Ribovirus, yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA. Contoh virusnya adalah
    1. Virus hepatitis (penyebab hepatitis pada manusia)
    2. Virus picorna (penyebab polio)

    -Deoksiribovirus, yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA. Contoh virusnya adalah
    1. Virus pox (penyebab kanker seperti leukemia dan limfoma, dan ada pula yang menyebabkan AIDS)
    2. Virus mozaik (penyebab bercak-bercak pada daun tembakau)

  42. a. Ribovirus, yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA
    Contoh virus yang termasuk kelompok ribovirus adalah
    1. virus toga (penyebab demam kuning dan ensefalitis);
    2. virus arena (penyebab meningitis);
    3. virus picorna (penyebab polio);
    4. virus orthomyxo (penyebab influenza);
    5. virus paramyxo (penyebab pes pada ternak);
    6. virus rhabdo (penyebab rabies);
    7. virus hepatitis (penyebab hepatitis pada manusia);
    8. retrovirus (dapat menyebabkan AIDS).

    b. Deoksiribovirus, yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA
    Contoh virus jenis deoksiribovirus adalah
    1. virus herpes (penyebab herpes);
    2. virus pox (penyebab kanker seperti leukemia dan limfoma, ada pula yang menyebabkan AIDS);
    3. virus mozaik (penyebab bercak-bercak pada daun tembakau);
    4. virus papova (penyebab kutil pada manusia/papiloma).

  43. Nama : Siti Salwa Ayunda Maurani
    Kelas : X MIPA 5

    3. 1. Ribovirus ( virus RNA), yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA. contoh Ribovirus yaitu :
    – Picornavirus (penyebab polio)
    – Orthomyxovirus ( penyebab influenza)
    – Paramyxovirus (penyebab campak).
    2. Deoksiribovirus (Virus DNA), yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA. contoh Deoksiribovirus yaitu:
    – Herpesvirus ( penyebab herpes)
    – Bakteriofag (virus yang menyerang bakteri).
    – Papovavirus ( penyebab kutil ).

  44. nama:graciela allena jamalu
    kelas:X MIPA 5
    3.Virus DNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA contoh parvovirus
    Virus RNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA contoh picornavirus

  45. Nama:Marlon Balinggi
    Kelas:X mipa 5

    3.a. Ribovirus, yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA
    Contoh virus yang termasuk kelompok ribovirus adalah
    1. virus toga (penyebab demam kuning dan ensefalitis);
    2. virus arena (penyebab meningitis);
    3. virus picorna (penyebab polio);
    4. virus orthomyxo (penyebab influenza);
    5. virus paramyxo (penyebab pes pada ternak);
    6. virus rhabdo (penyebab rabies);
    7. virus hepatitis (penyebab hepatitis pada manusia);
    8. retrovirus (dapat menyebabkan AIDS).

    b. Deoksiribovirus, yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA
    Contoh virus jenis deoksiribovirus adalah
    1. virus herpes (penyebab herpes);
    2. virus pox (penyebab kanker seperti leukemia dan limfoma, ada pula yang menyebabkan AIDS);
    3. virus mozaik (penyebab bercak-bercak pada daun tembakau);
    4. virus papova (penyebab kutil pada manusia/papiloma

  46. 3. – Ribovirus, yaitu virus yang asam nukleatnya beupa RNA, contoh virs toga dan virus arena.
    – Deoksiribovirus, yaitu
    virus yang asam nukleatnya berupa DNA, contoh virus herpes dan virus pox

  47. 3). -virus DNA yaitu virus yang asamnukleatnya berupa DNA. contoh nya parpovirus dan poxvirus
    -virus RNA yaitu virus yang asamnukleatnya berupa RNA. contoh nya picornavirus dan retroviruses

  48. 3). -virus DNA yaitu virus yang asamnukleatnya berupa DNA. contoh nya parpovirus dan poxvirus
    -virus RNA yaitu virus yang asamnukleatnya berupa RNA. contoh nya picornavirus dan retroviruses.

  49. 3.)Berdasarkan asam nukleatnya, virus dikelompokkan menjadi dua, yaitu sebagai berikut.

    -Virus DNA: yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA,
    contohnya:Papovavirus dan adenovirus
    -Virus RNA: yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA
    contohnya: TMV dan arenavirus

  50. X MIPA 6
    Nomor 3 :
    1.Virus RNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA, dua contoh Picornavirus(penyebab polio), Arenavirus(penyebab meningitis)

    2.Virus DNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA, dua contoh Bakteriofag(virus yang menyerang bakteri), Adenovirus(penyebab pneumonia)

  51. (Jawaban)
    No.3
    Virus DNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA contoh parvovirus
    Virus RNA yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA contoh cornavirus:)

  52. 3. Virus DNA adalah virus yang memiliki asam nukleat berupa DNA
    Contoh : Herpes Simplex dan Papilloma

    Virus RNA adalah virus yang memiliki asam nukleat berupa RNA
    Contoh : Orthomycovirus dan Dengue Fever Virus (demam berdarah)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

Previous Article

Organ Terbesar Pada Tubuh Manusia

Next Article
Sistem Pencernaan Makanan Manusia

Sistem Pencernaan Makanan Manusia

Related Posts